Judul : Randito Maringka Disambut Hangat Masyarakat Girian Bawah
link : Randito Maringka Disambut Hangat Masyarakat Girian Bawah
Randito Maringka Disambut Hangat Masyarakat Girian Bawah
BITUNG, Elnusanews - Ketua DPC Partai Gerindra Kota Bitung Randito Maringka menghadiri perayaan lebaran Ketupat di Kelurahan Girian Bawah, Kecamatan Girian, Rabu
Kedatangan Randito yang juga merupakan anggota DPRD kota Bitung, didampinggi pengurus Partai Gerindra disambutan hangat pun diberikan seluruh lapisan masyarakat kepada Randito Maringka, yang digadang-gadang maju di Pilkada Bitung 2024 mendatang, ketika menyembangi rumah kediaman Yani Ponengoh, Keluarga Ponengoh - Saman.
Randito menyampaikan terima kasih atas sambutan dan bersyukur bisa diundang dalam kegiatan kali ini dan bisa menjalin silaturami dan bertegur sapa dengan masyarakat setempat.
"Atas nama pribadi dan keluarga besar pengurus partai Gerindra menyampaikan terima kasih bisa diundang dan bisa menjalin silaturami,"kata Randito.
Lewat momentum perayaan ketupat kali ini, Kata Randito akan menjadi wadah untuk mempererat silaturami antara seluruh masyarakat.
"Iya, semoga mementum perayaan kali ini akan lebih mempererat hubungan persaudaraan kita masyarakat Kota Bitung terlebih khususnya di Kelurahan Girian Bawah,"singkatnya. (*)
Demikianlah Artikel Randito Maringka Disambut Hangat Masyarakat Girian Bawah
Anda sekarang membaca artikel Randito Maringka Disambut Hangat Masyarakat Girian Bawah dengan alamat link https://siindonews.blogspot.com/2024/04/randito-maringka-disambut-hangat.html