Judul : Ketua ASITA Sulut Ajak Masyarakat Sukseskan Festival Bunaken 2020
link : Ketua ASITA Sulut Ajak Masyarakat Sukseskan Festival Bunaken 2020
Ketua ASITA Sulut Ajak Masyarakat Sukseskan Festival Bunaken 2020
![]() |
Ketua ASITA Sulut Merry Karouwan. |
SULUT,Elnusanews - Ketua ASITA Sulut, Merry Karouwan mengajak kepada seluruh masyarakat bumi nyiur melambai Sulawesi
"Mari kita pulihkan sektor pariwisata Sulut, dengan tetap memperhatikan protokol kesehatan ditengah pandemi Covid-19," ajaknya, Jumat (13/11/2020) ke ketika diwawancarai di Pirates Cafe Kawasan Marina Plaza.
Lanjut dia, dalam pelaksanaan Festival Bunaken yang rencanannya digelar pada 18-21 November ini bakal menyajikan sesuatu yang berbeda dari sebelumnya.
"Karena masuk masa pandemi, kita merancang kegiatan ini terbatas, namun tetap menjual sektor pariwisata Sulut di nasional maupun internasional," sebut dia.
Selain itu, dalam pemulihan sektor pariwisata, dia juga menyinggung terkait Kampung EKRAF yang menjadi program Kemenpanrekraf.
"Sulut banyak sekali potensi yang mulai dilirik kemenpanrekraf. Untuk itu mari kita bahu membahu, demi kemajuan sektor pariwisata Sulut juga pemulihan ekonomi," tutupnya.
(ROKER)
Demikianlah Artikel Ketua ASITA Sulut Ajak Masyarakat Sukseskan Festival Bunaken 2020
Anda sekarang membaca artikel Ketua ASITA Sulut Ajak Masyarakat Sukseskan Festival Bunaken 2020 dengan alamat link https://siindonews.blogspot.com/2020/11/ketua-asita-sulut-ajak-masyarakat.html