Wagub Kandouw Ziarah Ke Makam Mantan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut

Wagub Kandouw Ziarah Ke Makam Mantan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut - Hallo sahabat Sindonews, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Wagub Kandouw Ziarah Ke Makam Mantan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Berita, Artikel Berita dini hari, Artikel Berita hangat, Artikel Berita harga, Artikel Berita hari ini, Artikel Berita islam, Artikel Berita jalanan, Artikel Berita kemarin, Artikel Berita malam ini, Artikel Berita politik, Artikel Berita terbaru, Artikel Berita war, Artikel ini Berita, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Wagub Kandouw Ziarah Ke Makam Mantan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut
link : Wagub Kandouw Ziarah Ke Makam Mantan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut

Baca juga


Wagub Kandouw Ziarah Ke Makam Mantan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut

SULUT,Elnusanews - Dalam rangka memperingati HUT ke-56 Provinsi Sulawesi Utara, Wakil Gubernur Steven O.E. Kandouw melakukan ziarah ke makam mantan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut, Selasa (22/9/2020).

Wagub Kandouw melakukan ziarah pertama ke makam Wakil Gubernur Sulut Periode 1991-1996 Achmad Nadjamudin di Tuminting, Kota Manado.
Achmad Nadjamudian lahir di Suwawa, Bone Bolango, Gorontalo, 1 Januari 1936 – meninggal di Manado, 1 September 1998.
Pada kesempatan itu, Wagub Kandouw selaku inspektur upacara memimpin jalannya penghormatan. Selanjutnya, Kandouw meletakan karangan bunga dan bersama peserta ziarah menabur bunga.

Setelah itu, Wagub Kandouw melakukan ziarah kedua ke makam mantan Wakil Gubernur Sulut periode 2000-2005 dan 2005-2010, Freddy Harry Sualang di Desa

Leilem, Kecamatan Sonder, Kabupaten Minahasa.
Wagub Kandouw bersama rombongan melakukan upacara penghormatan, mengheningkan cipta dan menabur bunga di makam Freddy Harry Sualang.

Kemudian, Wagub Kandouw melakukan ziarah ketiga di makam Gubernur Sulut periode 2000-2005, Adolf Jouke Sondakh di Desa Kanonang, Kecamatan Kawangkoan, Kabupaten Minahasa.
Adolf Jouke Sondakh lahir di Suluun, Tareran, Minahasa Selatan, Sulawesi Utara, 20 Juni 1939 – meninggal di Singapura, 8 Maret 2007 pada umur 67 tahun).
Seperti sebelumnya, Wagub Kandouw bersama rombongan juga melakukan upacara penghormatan, mengheningkan cipta dan menabur bunga di makam Adolf Jouke Sondakh.

Adapun ziarah terakhir dalam rangka memperingati HUT ke-56 Provinsi Sulut ini dilaksanakan di makam Gubernur Sulawesi Pertama periode 1945-1949, Gerungan Saul Samuel Jacob (GSSJ) Ratulangi di Kelurahan Wawalintowan, Kabupaten Minahasa.
Sam Ratulangi ialah seorang politikus, jurnalis, guru dan seorang Pahlawan Nasional Indonesia. Ratulangi juga sering disebut sebagai tokoh multidimensional. Sam Ratulangi lahir di Tondado, 5 November 1890 dan meninggal di Jakarta, 30 Juni 1949.
Di lokasi makam GSSJ Ratulangi, Kandouw juga meletakan karangan bunga, melakukan upacara penghormatan serta mengheningkan cipta untuk menghormati jasa para pendahulu yang telah memimpin Sulut
Dalam ziarah yang dilakukan untuk memperingati HUT ke-56 Provinsi Sulut ini turut dihadiri oleh Bupati Minahasa Roy Roring, Wakil Bupati Robby Dondokambey, para pejabat di lingkup Pemprov Sulut dan Pemkab Minahasa.

(ROKER/*)



Demikianlah Artikel Wagub Kandouw Ziarah Ke Makam Mantan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut

Sekianlah artikel Wagub Kandouw Ziarah Ke Makam Mantan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Wagub Kandouw Ziarah Ke Makam Mantan Gubernur dan Wakil Gubernur Sulut dengan alamat link https://siindonews.blogspot.com/2020/09/wagub-kandouw-ziarah-ke-makam-mantan.html

Related Posts :