Judul : Soroti Infrastruktur, Komisi IV DPRD Sulut Minta Dinkes Transparan
link : Soroti Infrastruktur, Komisi IV DPRD Sulut Minta Dinkes Transparan
Soroti Infrastruktur, Komisi IV DPRD Sulut Minta Dinkes Transparan
DEPROV,Elnusanews -- Ketua Komisi IV DPRD Sulut Braien Waworuntu (BW) mendesak Dinas Kesehatan Daerah (DINKESDA) Provinsi Sulawesi Utara (SULUT) agar lebih transparan terkait penganggaran infrastruktur untuk menangani Covid19.
style="text-align: justify;">"Jangan ada satu sen pun yang diselewengkan. DPRD Sukut bisa keluarkan rekomendasi jika ada temuan temuan," tegas BW seusai melakukan kunker ke dinkesda sulut, akhir pekan lalu.
Meski demikian kata BW, Komisi IV juga memberikan dorongan yang besar kepada Dinkesda ditengah pandemi covid19. Sebab mereka berada di garda terdepan bahkan mungkin disibukkan dengan tekanan psikologis karena menghadapi kondisi masa transisi saat berada di new normal.
"Ini upaya kita mengefektifkan, mengefisiensi setiap program yang ada tujuannya untuk kemaslahatan masyarakat terhadap penanganan dan pencegahan covid19 itu sendiri," kata BW.
Politisi milenial Nasdem ini juga berharap sekaligus mengajak semua elemen masyarakat untuk tetap selalu berdoa agar pandemi ini cepat berakhir. (RaKa)
Demikianlah Artikel Soroti Infrastruktur, Komisi IV DPRD Sulut Minta Dinkes Transparan
Sekianlah artikel Soroti Infrastruktur, Komisi IV DPRD Sulut Minta Dinkes Transparan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Soroti Infrastruktur, Komisi IV DPRD Sulut Minta Dinkes Transparan dengan alamat link https://siindonews.blogspot.com/2020/07/soroti-infrastruktur-komisi-iv-dprd.html