Masa Belajar Mandiri Dari Rumah Di Gunungsitoli Terus Diperpanjang

Masa Belajar Mandiri Dari Rumah Di Gunungsitoli Terus Diperpanjang - Hallo sahabat Sindonews, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Masa Belajar Mandiri Dari Rumah Di Gunungsitoli Terus Diperpanjang, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Berita, Artikel Berita dini hari, Artikel Berita hangat, Artikel Berita harga, Artikel Berita hari ini, Artikel Berita islam, Artikel Berita jalanan, Artikel Berita kemarin, Artikel Berita malam ini, Artikel Berita politik, Artikel Berita terbaru, Artikel Berita war, Artikel ini Berita, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Masa Belajar Mandiri Dari Rumah Di Gunungsitoli Terus Diperpanjang
link : Masa Belajar Mandiri Dari Rumah Di Gunungsitoli Terus Diperpanjang

Baca juga


Masa Belajar Mandiri Dari Rumah Di Gunungsitoli Terus Diperpanjang

Surat Disdik Kota Gunungsitoli |Foto:
Istimewa 
Gunungsitoli, - Masa belajar mandiri dari rumah di ruang lingkup pemerintah Kota Gunungsitoli terus diperpanjang hingga tanggal 29 Mei tahun 2020.

Hal itu disampaikan oleh pemerintah Kota Gunungsitoli melalui Dinas Pendidikan Kota Gunungsitoli dengan nomor : 440/ 2750 - Dikdas/2020 perihal
pemberitahuan perpanjangan masa belajar mandiri dari rumah, Minggu (19/04/2020).

Dalam surat yang ditandatangani oleh Kepala Dinas Pendidikan Kota Gunungsitoli, Kurnia Zebua  pada tanggal 17 April tersebut memberitahukan bahwa masa belajar mandiri dari rumah bagi peserta didik pada tanggal 21 April 2020 yang akan datang serta mencermati kondisi penularan dan penyebaran COVID-19 yang terus meningkat dan belum menunjukkan tanda-tanda akan segera berakhir.

"Maka disampaikan bahwa khusus kegiatan belajar mandiri dari rumah bagi peserta didik diperpanjang pelaksanaannya dari tanggal 22 April sampai dengan tanggal 29 Mei 2020," kata Kurnia dalam suratnya itu

Selanjutnya dia menyampaikan bahwa hal-hal yang berhubungan dengan pelaksanaan tugas kedinasan agar tetap mempedomani ketentuan/surat sebelumnya termasuk kalender pendidikan tahun pelajaran 2019/2020 yang dikeluarkan Dinas Pendidikan Kota Gunungsitoli sebelum ada peraturan atau surat yang mengatur lebih lanjut.

"Demikian disampaikan untuk diketahui dan dilaksanakan dengan penuh rasa tanggungjawab," pesan Kurnia. (Ferry Harefa)


Demikianlah Artikel Masa Belajar Mandiri Dari Rumah Di Gunungsitoli Terus Diperpanjang

Sekianlah artikel Masa Belajar Mandiri Dari Rumah Di Gunungsitoli Terus Diperpanjang kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Masa Belajar Mandiri Dari Rumah Di Gunungsitoli Terus Diperpanjang dengan alamat link https://siindonews.blogspot.com/2020/04/masa-belajar-mandiri-dari-rumah-di.html

Related Posts :