Dewan Bakal Panggil Bos PT BMB

Dewan Bakal Panggil Bos PT BMB - Hallo sahabat Sindonews, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Dewan Bakal Panggil Bos PT BMB, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Berita, Artikel Berita dini hari, Artikel Berita hangat, Artikel Berita harga, Artikel Berita hari ini, Artikel Berita islam, Artikel Berita jalanan, Artikel Berita kemarin, Artikel Berita malam ini, Artikel Berita politik, Artikel Berita terbaru, Artikel Berita war, Artikel ini Berita, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Dewan Bakal Panggil Bos PT BMB
link : Dewan Bakal Panggil Bos PT BMB

Baca juga


Dewan Bakal Panggil Bos PT BMB

BITUNG, Elnusanews - Salah satu perusahaan perikanan terbesar di Kota Bitung, PT Bintang Mandiri Bersaudara (BMB), diadukan ke DPRD Bitung.

Pengaduan terkait sikap perusahaan yang mengabaikan hak pekerja.
Sebagaimana informasi dirangkum dari Sekretariat DPRD Bitung, pengaduan dimaksud
tertanggal 12 September 2018. Pengaduan itu dilakukan atas nama Becker Gahauna, mantan karyawan PT BMB.

Dalam uraian aduan tertera poin yang jadi permasalahan. Antara lain yang disebutkan di situ ialah, PT BMB tak memenuhi gaji dari Becker, tak mendaftarkan yang bersangkutan menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan, serta besaran gaji tak sesuai UMP.

Menariknya, dalam aduan itu juga diungkap kalau Becker mengalami kecelakaan kapal. Kapal yang ditumpangi Becker tidak lain milik dari PT BMB.

Kecelakaan itu terjadi pada Bulan Juni lalu. Dengan begitu, aduan ini mengonfirmasi jika Becker bermaksud menuntut haknya dari perusahaan.

Ketua Komisi A DPRD Bitung, Victor Tatanude, membenarkan aduan tersebut, Ia pun berjanji segera membawa persoalan itu ke agenda hearing (rapat dengar pendapat).

"Tinggal menunggu disposisi dari pimpinan untuk hearing. Sampai minggu depan kita sibuk dengan pembahasan APBD Perubahan, jadi kemungkinan jadwalnya setelah itu," kata Tatanude, Kamis (13/9/2018). (Rego)


Demikianlah Artikel Dewan Bakal Panggil Bos PT BMB

Sekianlah artikel Dewan Bakal Panggil Bos PT BMB kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Dewan Bakal Panggil Bos PT BMB dengan alamat link https://siindonews.blogspot.com/2018/09/dewan-bakal-panggil-bos-pt-bmb.html

Related Posts :