Ups, Samsung Tak Sengaja Bocorkan Galaxy A7 2018

Ups, Samsung Tak Sengaja Bocorkan Galaxy A7 2018 - Hallo sahabat Sindonews, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Ups, Samsung Tak Sengaja Bocorkan Galaxy A7 2018, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Berita, Artikel Berita dini hari, Artikel Berita hangat, Artikel Berita harga, Artikel Berita hari ini, Artikel Berita islam, Artikel Berita jalanan, Artikel Berita kemarin, Artikel Berita malam ini, Artikel Berita politik, Artikel Berita terbaru, Artikel Berita war, Artikel ini Berita, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Ups, Samsung Tak Sengaja Bocorkan Galaxy A7 2018
link : Ups, Samsung Tak Sengaja Bocorkan Galaxy A7 2018

Baca juga


Ups, Samsung Tak Sengaja Bocorkan Galaxy A7 2018

Minggu 19 November 2017

Probolinggo,kraksaanonline.com - Bocoran informasi mengenai smartphone Samsung yang belum diumumkan, sering bermunculan di internet. Hal ini berlaku mulai dari smartphone segmen menengah hingga flagship.

Dilansir Phone Arena, Jumat (17/11/2017), Samsung Rusia dilaporkan tidak sengaja menginformasikantentang smartphonesegmen menengah terbaru, Galaxy A7 (2018). Informasi ini muncul di situs web Samsung Rusia, yang dilaporkan menampilkan perangkat dengan nomor model SM-A730F.

Menurut laporan, SM-A730F sejalan dengan nomor model seri Galaxy A. Alhasil, kuat dugaan yang tampil di situs web Samsung tersebut adalah Galaxy A7 (2018). Sayangnya, tidak ada informasi lain yang muncul termasuk spesifikasinya.

Kendati demikian, sudah ada beberapa bocoran soal smartphone tersebut. Menurut laporan, Galaxy A7 (2018) akan meluncur dengan chipset Exynos 7892, RAM 6GB dan memiliki hardware mirip dengan Galaxy Note 8. Selain itu, smartphone tersebut juga diprediksi memiliki bezel super tipis mirip Galaxy S8.

Ini bukan kali pertama Samsung secara tak sengajamengungkapkan smartphoneterbarunya. Sebelumnya,
perusahaan asal Negeri Ginseng tersebut juga melakukan hal yang sama terhadap Galaxy A5 (2018).

Terlepas dari berbagai bocoran tentang seri Galaxy A terbaru, Samsung saat ini diyakini juga sedang sibuk menyiapkan smartphone flagship untuk tahun depan. Menurut sejumlah laporan, Samsung akan memulai produksi massal Galaxy S9 pada Desember 2017, agar bisa mengumumkannya pada Januari 2018.

Samsung mempercepat proses persiapan Galaxy S9 agar bisa diumumkan secepatnya pada Januari 2018. Padahal jika merujuk pengumuman Galaxy S8 pada Maret 2017, seharusnya Galaxy S9 diumumkan pada bulan yang sama atau April tahun depan.

Kehadiran Galaxy S9 lebih awal ini diprediksi untuk menghambat penjualan iPhone X, yang diprediksi akan semakin memikat banyak konsumen pada awal tahun depan. Penjualan iPhone X dimulai pada November 2017 dan euforianya diyakini akan berlanjut sampai awal tahun depan, Samsung dilaporkan tidak ingin semua perhatian konsumen tercurah pada smartphone tersebut.

Sejauh ini belum banyak yang diketahui mengenai Galaxy S9, termasuk spesifikasinya. Namun, seperti kebanyakan smartphone flagship lain, biasanya akan semakin banyak bocoran yang muncul mendekati hari pengumumannya.(liputan6.com)






Demikianlah Artikel Ups, Samsung Tak Sengaja Bocorkan Galaxy A7 2018

Sekianlah artikel Ups, Samsung Tak Sengaja Bocorkan Galaxy A7 2018 kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Ups, Samsung Tak Sengaja Bocorkan Galaxy A7 2018 dengan alamat link https://siindonews.blogspot.com/2017/11/ups-samsung-tak-sengaja-bocorkan-galaxy.html

Related Posts :