Puasa Tak Kurangi Semangat Gotong Royong Bantu Petani Panen Padi

Puasa Tak Kurangi Semangat Gotong Royong Bantu Petani Panen Padi - Hallo sahabat Sindonews, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Puasa Tak Kurangi Semangat Gotong Royong Bantu Petani Panen Padi, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Berita Berita, Artikel Berita dini hari, Artikel Berita hangat, Artikel Berita harga, Artikel Berita hari ini, Artikel Berita islam, Artikel Berita jalanan, Artikel Berita kemarin, Artikel Berita malam ini, Artikel Berita politik, Artikel Berita terbaru, Artikel Berita war, Artikel ini Berita, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Puasa Tak Kurangi Semangat Gotong Royong Bantu Petani Panen Padi
link : Puasa Tak Kurangi Semangat Gotong Royong Bantu Petani Panen Padi

Baca juga


Puasa Tak Kurangi Semangat Gotong Royong Bantu Petani Panen Padi

Petani dan TNI gotong royong memanen padi di Desa Purwosari, kemarin. (foto: dok-ib)
BLORA. Meskipun sedang menjalankan ibadah puasa, hal tersebut tidak menjadi alasan untuk tidak melakukan kegiatan. Apalagi kegiatan gotong royong membantu petani melakukan panen padi. Seperti yang dilakukan Serka Mugiyono Babinsa Ramil 01/Kota Kodim 0721/Blora yang membantu petani panen padi di Desa Purwosari.

Tanpa rasa lelah, anggota TNI ini berbaur dengan para petani di tengah sawah yang sedang sibuk memanen padi dengan mesin “dos” manual. Sesekali bergantian ikut memutar pedal mesin “dos” bersama petani. Ia membantu panen padi di sawah milik Tahar anggota kelompok tani Sido Dadi Desa Purwosari seluas 0,25 hektare.

Trebuchet MS, sans-serif;">“Membantu petani sudah menjadi tanggung jawab Babinsa dalam rangka mendukung dan mensukseskan Swasembada pangan nasional di wilayah binaan. Adapun hari ini (kemarin-red) kami bisa membantu panen padi di hamparan sawah milik Pak Tahar dengan hasil 3 ton,” ungkap Serka Mugiyono.

Tahar, pemilik sawah mengucapkan terima kasih atas dibantunya proses panen padi dari TNI. Menurutnya, selain membantu panen, TNI juga melakukan pembinaan dan pendampingan penanaman padi, jagung dan kedelai.

“Jika kami mengalami hambatan dalam usaha pertanian, TNI selalu hadir bersama Dinas Pertanian untuk memberikan solusi,” ucapnya.

Terpisah, Danramil 01/Kota Kapten Chb M. Rifai mengatakan bahwa dalam usaha meningkatkan Ketahanan Pangan memang dibutuhkan kemitraan yang kuat dari seluruh elemen masyarakat, tidak terkecuali Babinsa selaku Pembina Desa. Babinsa harus mengetahui dan membantu kendala-kendala yang di hadapi para petani yang menjadi tanggung jawab daerah binaannya.

“Jadi sudah menjadi tugasnya TNI turun ke sawah membantu petani, bergotong royong membantu panen padi seperti yang dilakukan Serka Mugiyono,” ujarnya. (res-ib)


Demikianlah Artikel Puasa Tak Kurangi Semangat Gotong Royong Bantu Petani Panen Padi

Sekianlah artikel Puasa Tak Kurangi Semangat Gotong Royong Bantu Petani Panen Padi kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Puasa Tak Kurangi Semangat Gotong Royong Bantu Petani Panen Padi dengan alamat link https://siindonews.blogspot.com/2017/06/puasa-tak-kurangi-semangat-gotong.html

Related Posts :