Judul : Sungai Nimanga Lelema, Kembali Telan Korban Jiwa
link : Sungai Nimanga Lelema, Kembali Telan Korban Jiwa
Sungai Nimanga Lelema, Kembali Telan Korban Jiwa
Elnusanews, Minsel- Insiden kecelakaan (Hanyut terbawa air) yang terjadi di desa Lelema (2/2) sore tadi, sempat menghebohkan warga sekitar. Insiden kecelakaan ini bermula ketika Korban yang barusan dari perkebunan miliknya, hendak menuju pulang ke kampung halamannya. Pas melewati sungai dengan menggunakan rakit, tiba-tiba korban terjatuh hingga hanyut terbawa derasny air.
#4b4f56; font-family: "helvetica neue" , "helvetica" , "arial" , sans-serif;">Warga sekitar yang menyaksikan peristiwa tersebut, langsung memberikan pertolongan dengan mengangkat tubuh korban dari dalam Air. Menurut keterangan Melky Rumagit (Saksi) yang sempat menyaksikan insiden tersebut mengatakan, " takage kita lia tu bapak ada balumpa di atas Rakit padahal itu rakit belum sampe di pinggir" ucap Rumagit dengan menggunakan dialeg khas manado". Namun nasib berkata lain, korban yang diketahui bernama Marthen Karundeng 50-an warga desa Suluun 3 Kec Sultra meninggal dunia usai menelan air yang berlebihan.
Setelah menerima laporan dari warga, Kumtua desa Lelema Tirsa Tumober SE langsung menginformasikan ke pihak keluarga untuk menjemput jenasah korban. Saat ini jenasah korban masih berada di balai desa Lelema.
Reky Laanda
Demikianlah Artikel Sungai Nimanga Lelema, Kembali Telan Korban Jiwa
Sekianlah artikel Sungai Nimanga Lelema, Kembali Telan Korban Jiwa kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Sungai Nimanga Lelema, Kembali Telan Korban Jiwa dengan alamat link https://siindonews.blogspot.com/2017/02/sungai-nimanga-lelema-kembali-telan.html