Judul : Laporan Dan Hasil Cuplikan Gol Pertandingan Bundesliga Jerman Werder Bremen VS Bayern Munich
link : Laporan Dan Hasil Cuplikan Gol Pertandingan Bundesliga Jerman Werder Bremen VS Bayern Munich
Laporan Dan Hasil Cuplikan Gol Pertandingan Bundesliga Jerman Werder Bremen VS Bayern Munich
Portal Berita Bola ~ Bremen - Bayern Munchen mengakhiri perlawanan Werder Bremen dengan skor 2-1 pada pertandingan pekan ke-18 Bundesliga yang berlangsung di Wessertadion, Bremen. Keberhasilan mencuri tiga poin dari kandang Bremen, memantapkan posisi Bayern Munchen di puncak klasemen sementar Bundesliga.
Pelatih Bayern Munchen, Carlo Ancelotti, menurunkan Arjen Robben dan Franck Ribery sejak awal laga. Namun mereka harus menunggu hingga 30 menit untuk mencetak gol pertama melalui Robben setelah bekerja sama dengan Ribery.
Jelang babak pertama berakhir, Bayern Munchen menggandakan keunggulan lewat gol yang dicetak David Alaba.
Pada babak kedua, Werder Bremen mencoba untuk memberikan perlawanan. Hasilnya, Max Kruse mampu membawa Bremen mempertipis jarak lewat gol yang ia cetak pada menit ke-53.
Bayern Munchen gagal menambah keunggulan pada babak kedua, sedangkan tuan rumah juga mengalami kebuntuan. Skor 2-1 untuk keunggulan Bayern Munchen bertahan hingga laga usai.
Tiga poin tersebut membuat
Bayern Munchen menjaga jarak dengan RB Leipzig yang juga meraih kemenangan atas Hoffenheim dengan skor 2-1.
Susunan Pemain :
Werder Bremen (3-5-2) : 42-Felix Wiedwald; 13-Milos Veljkovic, 26-Ludovic Sane, 18-Nikolas Moisander; 4-Robert Bauser (22-Fin Bartels 71'), 29-Serge Gnabry, 6-Thomas Delaney, 16-Zlatko Junuzovic, 2-Santigo Garcia (7-Florian Kainz 81'); 10-Max Kruse, 14-Claudio Pizarro (35-Max Eggestein)
Pelatih : Alexander Nouri (Jerman)
Bayern Munchen : 1-Manuel Neuer; 21-Philipp Lahm, 8-Javi Martinez, 5-Mats Hummnels, 27-David Alaba; 32-Joshua Kimmich, 14-Xabi Alonso; 10-Arjen Robben (29-Kingsley Coman), 25-Thomas Muller (35-Renato Sanches 62'), 7-Franck Ribery (11-Douglas Costa 79'); 9-Robert Lewandowski
Pelatih : Carlo Ancelotti (Italia)
Susunan Pemain :
Werder Bremen (3-5-2) : 42-Felix Wiedwald; 13-Milos Veljkovic, 26-Ludovic Sane, 18-Nikolas Moisander; 4-Robert Bauser (22-Fin Bartels 71'), 29-Serge Gnabry, 6-Thomas Delaney, 16-Zlatko Junuzovic, 2-Santigo Garcia (7-Florian Kainz 81'); 10-Max Kruse, 14-Claudio Pizarro (35-Max Eggestein)
Pelatih : Alexander Nouri (Jerman)
Bayern Munchen : 1-Manuel Neuer; 21-Philipp Lahm, 8-Javi Martinez, 5-Mats Hummnels, 27-David Alaba; 32-Joshua Kimmich, 14-Xabi Alonso; 10-Arjen Robben (29-Kingsley Coman), 25-Thomas Muller (35-Renato Sanches 62'), 7-Franck Ribery (11-Douglas Costa 79'); 9-Robert Lewandowski
Pelatih : Carlo Ancelotti (Italia)
Highlights Pertandingan : Werder Bremen 1 - 2 Bayern Munich
Demikianlah Artikel Laporan Dan Hasil Cuplikan Gol Pertandingan Bundesliga Jerman Werder Bremen VS Bayern Munich
Sekianlah artikel Laporan Dan Hasil Cuplikan Gol Pertandingan Bundesliga Jerman Werder Bremen VS Bayern Munich kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Laporan Dan Hasil Cuplikan Gol Pertandingan Bundesliga Jerman Werder Bremen VS Bayern Munich dengan alamat link https://siindonews.blogspot.com/2017/01/laporan-dan-hasil-cuplikan-gol_79.html